oleh

Bahaya..!! Lubang Maut di Jalinsum Sumut-Riau Km 354-355

-Daerah, Sosial-681 views


Bahaya..!! Lubang Maut di Jalinsum Sumut-Riau Km 354-355

LABUSEL.Mitanews.co.id ||


Jalinsum Sumut-Riau km 354-355 berlubang dan siap menelan korban jiwa pengendara kendaraan bermotor yang melintas.

Joko, salah satu pengendara sepeda motor yang mengalami kecelakaan di lobang tersebut. warga desa Asam Jawa kecamatan Torgamba kabupaten Labuhan batu selatan ini pun harus dirawat di klinik.

"Jalan berlobang itu sangat membahayakan pengendara. Kita sebagai pengguna jalan berharap jalan tersebut segera di perbaiki," harap Joko.

Edi nama panggilan salah seorang pejabat di lingkungan Bina Marga Sumatra utara saat di konfirmasi lewat whatsapp nya mengatakan "perbaikan jalinsum km 364-355 belum bisa dikerjakan karena belum di anggarkan biaya nya" Ujar Edi singkat.(Manullang)***

Baca Juga :
Anggota DPR RI Komisi 13 Rapidin Simbolon Datangi Rumah Darma Ambarita, Terblokir Lobang Buatan

News Feed